About Light Pumpkins

Sebelumnya saya selaku admin lightpumpkins.blogspot.com mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya pada para pengunjung yang telah menyempatkan waktunya untuk mengunjungi blog kecil ini, serta para LPFriend`s yang telah setia pada Light Pumpkins walau saat ini Light Pumpkins sedang jarang-jarangnya memposting artikel terbaru dikarenakan kesibukan saya.

Lightpumpkins.blogspot.com adalah blog yang berisi artikel berupa informasi, fakta fakta unik, tips dan trik seputar komputer dan website. Light Pumpkins sendiri berdiri tanggal 29 Oktober 2012 dan sudah beberapa kali mengganti tampilan.

Seputar Konten
Walaupun ada beberapa link adf.ly diantara link link di seluruh artikel di blog ini, untuk urusan konten, segala artikel di blog ini bersifat gratis yang artinya pengunjung yang terhormat boleh mengshare atau mengcopy artikel di blog ini dengan satu peraturan. Yaitu dimohon untuk memasang link sumber artikel ke blog ini

Tips Berkomentar
Untuk berkomentar silahkan kirim komentar dengan kata kata yang sopan, tanpa SARA pornografi dan hal hal yang dilarang, jika ingin mengirim link (dengan maksud untuk meminta kunjungan balik bagi yang memiliki blog) diharapkan untuk tidak memasang link hidup. Jika ingin bertukar link harap hubungi saya di link "Contact" bagian atas.

Dengan pertimbangan keamanan dari spam. Kini Light Pumpkins telah menonaktifkan kolom komentar via discus.com dan via facebook.com dan telah kembali mengaktifkan kolom komentar standar blogger. sehingga harap dimaklumi bagi para pengunjung yang ingin berkomentar jika pengunjung yang terhormat disarankan menggunakan akun google ( komentar dengan menggunakan fitur Anonim akan langsung dihapus).

Link Unduhan
di Light Pumpkins juga disediakan konten artikel berisi link unduhan file, karena diberi link adf.ly maka link tersebut rawan terjadi broke link. Silahkan laporkan pada admin apabila link yang diinginkan telah rusak melalui contact.
 
 Hormat Saya






*)Kebijakan dapat berubah sewaktu-waktu,,silahkan kunjungi kembali Laman ini untuk melihat pembaruan

0 comments:

Post a Comment