Cara Menghilangkan Garis Bawah Pada Semua Link Di Blogger



Mungkin kawan-kawan banyak yang merasa jengkel karena tiap kali cursor menyentuh link pada halaman blog, pasti link itu bakal nunjukin garis bawah. Bukan apa apa, selain kesannya kurang custom juga kurang enak dilihat. Sebenarnya gampang kalo mau hilangin garis bawah "hanya pada salah satu link yang diinginkan", cukup sisipkan kode style="text-decoration:none" pada kode html link yang diinginkan.tapi bagaimana caranya kalo justru semua link yang ingin dihilangakn garis bawahnya, gak mungkin kan kalo kode tadi harus disisipkan ke setiap kode html link. Ada cara yang lebih mudah kog, ini dia caranya.

cukup cari kode ]]></b:skin> lalu sisipkan kode ini tepat diatasnya :
 
a:link {text-decoration: none}
a:visited {text-decoration: none}
a:active {text-decoration: none}

tilggal klik "simpan" rebes deh......